Goes_Green's Slide

Selasa, 22 Juli 2008

Aglaonema Berdaun Aneh



Aglaonema Donna Carmen batang panjang koleksi Tinug ini memiliki daun yang aneh dari biasanya.
Tulang daunnya membelah menjadi dua dan warna daunnyapun mulai 'Bule" ( bermutasi).
Setelah dibuka-buka bagian dalam semak-semak DC tersebut. Sepertinya dalam satu batang pohon DC ini memiliki daun dan bunga yang tumbuh secara varigata. Hal ini terjadi karena media tanam yang sudah mulai jenuh, dan perlu di remajakan.
Kalau orang Jawa bilang, mereka hidupnya sudah umpuk-umpukan......( penuh sesak .....gitu loh...)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Your comment:

COMMENTS: